Senin, 15 Oktober 2012

Softskill : Teori Organisasi Umum 1 (CV)


CV (COMMANDITER VENNOTSCHAP)
1. Pengertian CV.
-       CV adalah perusahaan yang didirikan oleh benerapa orang yang terdiri dari sekutu aktif dan sekutu pasif.
- Sekutu aktif adalah seseorang atau kelompok yang mengelola perusahaan tersebut.
- Sekutu pasif adalah seseorang atau kelompok yang tidak mengelola perusahaan tersebut
    tetapi hanya menyertakan modalnya dalam persekutuan tersebut.
-          Kebaikan dari CV
- Modal lebih cepat berkembang karena berasal dari banyak sumber.
- Pengembilan keputusan lebih baik karena dilakukan secara musyawarah atau pertimbangan.
- Dikelola secara professional.
  Keburukan dari CV
- Persero aktif memiliki tanggung jawab yang terbatas.
- Mudah terjadi konflik antar pemilik modal.

      2. Unsur – Unsur Organisasi Modern.
-          Manusia(Man)
-          Kerjasama
-          Tujuan Bersama
-          Peralatan (equipment)
-          Lingkungan
-          Kekayaan alam
-          Kerangka/konstruksi Mental Organisasi

3. Ciri – Ciri CV
-          Sulit untuk menarik modal yang telah disetor.
-          Modal besar karena didirikan banyak pihak.
-          Mudah mendapatkan kridit pinjaman.
-          Ada anggota aktif yang memiliki tanggung jawab tidak terbatas dan ada yang pasif.
-          Relatif mudah untuk didirikan.
-          Kelangsungan hidup perusahaan cv tidak menentu.

       4. Struktur Organisasi CV

                                                                                                   Gambar 3.1
 
Berikut adalah uraian tugas dan tanggung jawab secara struktural dan fungsional CV. Citra SandangTekstil berdasarkan struktur organisasi pada Gambar 3.1 di atas.
Manager
Sebagai pengambil keputusan tertinggi dan pembuat garis-garis besar kebijakan perusahaan dalambidang operasional serta membuat rencana terstruktur untuk pengembangan perusahaan. Manager di CV. Citra Sandang Tekstil di pegang langsung oleh pemilik perusahaan dan sekaligus menanganimasalah pemasaran
      -  Administrasi
Sebagai pelaksana kegiatan administrasi (perkantoran, pelayanan tamu), ketenagakerjaan (kelancarandan kenyamanan karyawan), dan laporan keuangan serta pajak perusahaan.
      -  Keuangan
Mengelola dan mengatur setiap pembelanjaan (pengeluaran) dan pemasukan perusahaan sertapemberian upah karyawan. Keuangan di CV. Citra Sandang Tekstil dipegang oleh istri pemilikperusahaan.
      -  Marketing 
     Mengelola dan bertanggung jawab terhadap seluruh kegiatan pemasaran produk yang di hasilkan oleh bagian produksi dan mengatur arus permintaan dan penawaran barang di pasar dan mengkoordinasikannya dengan bagian produksi,
-      -   Supervisor
s      Mengelola seluruh produksi dan pabrik untuk menghasilkan produk sesuai dengan target produksi secara kuantitas dan kualitas yang telah di terapkan dengan biaya efisien dan mengawasi kerja para karyawan di bawahnya.

      -  Maintanance
Bertanggung jawab terhadap pemeriksaan, pemeliharaan dan perbaikan peralatan dan mesin mesinproduksi guna kelancaran proses produksi.
-  Operator 
-          Operator hani
Sebagai pelaksana teknis operasional penghanian
-          Operator cucuk
Sebagai pelaksana teknis operasional pencucukan.
-          Operator tenuk
-          Sebagai pelaksana teknis operasional pertenunan.
-          Operator inspecting
Bertanggungjawab untuk memeriksa, memperbaiki, dan mencatat cacat cacat yang terjadi padakain  tenun
-          Operator packing
Bertanggungjawab untuk mem-packing kain yang telah melalui proses finishing dan lolos inspecting.
      -   Pembantu Umum
Bertanggungjawab untuk melaksanakan kegiatan umum di perusahaan seperti kebersihan, keamanan,dan membantu tugas-tugas di bagian lain (teknis operasional, maintenance).

      -  Manajemen dan Tata Kerja CV.
-                    Manajemen
Hubungan yang sangat erat dan dibutuhkan  adanya proses kegiatan pendayagunaan seumber dan waktu sebagai faktor  yang di perlukan untuk pelaksanaan kegiatan untuk mencapai suatu tujuan.
-                    Tata Kerja
Proses kegiatan yang harus dilaksanakan sesuai dengan sumber-sumber dan waktu yang tersedia.